resume materi 1 UNUSA DALAM IMPLEMENTASI MERDEKA BELAJAR KAMPUS MERDEKA

 MATERI     : 1

PEMATERI : Prof.H.Kacung,Drs.,MA.,Ph.D dan Naufal Ilham Saputra

Visi : Menjadi lembaga pendidikan tinngi yang terkemuka dan Unggul di ASEAN, Berjiwa wirausaha serta berjati diri islami.

Milestone UNUSA :

1. Belajar di prodi yang diminati.

2. Mencoba melihat prodi lain.

3. Belajar ke perguruan lain.

Ada beberapa mata kuliah dasar yang harus di mengerti untuk pembentukan karakter. Mahasiswa wajib mengikuti mata kuliah dasar yaitu :

1. MIDU logika dan metode berpikir kritis, manajemen data, Training.

2. Pertukaran mahasiswa merdeka.

3. MKDU kewirausahaan, MKDU pancasila. 

Selain itu ada aktivitas kemahasiswaan seperti BEM dan lain-lain. Kurikulum UNUSA (berbasis KKNI, DBE) jenjang pendidikan sarjana dan diploma 4 mengacu pada jenjang 6 KKNI.

lihat juga blog teman saya : NevinQadaria

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Resume Berita LOLOS SELEKSI PERTUKARAN MAHASISWA MERDEKA (PMM) TAHUN 2023, MAHASISWA K3 UNUSA, BERANGKAT BELAJAR KE POLITEKNIK NEGERI BATAM SELAMA 1 SEMESTER

resume materi 4 TANTANGAN DAN PELUANG MAHASISWA DALAM REVOLUSI INDUSTRI 4.0 DAN SOCIETY 5.0

Resume mat 2 GENERASI MUDA BERINTEGRASI ANTI KORUPSI